Gunung Kelud terletak di 3 kabupaten pemerintahan jawa timur tepatnya di
Kabupaten Kediri , Kabupaten Blitar da Kabupaten Malang. Pada hari Kamis 13 Februari 2014 pukul
22.50 WIB Gunung Kelud meletus kembali, setelah terakhir pada tahun 2007 silam gunung ini bererupsi. Menurut petugas vulkanologi letusan kali ini merupakan yag terbesar dalam sejarah letusannya. Suaranya sampai terdengan dalam radius 450 Km , dahsyatnya letusan kali ini bahkan suara
ledakan dilaporkan terdengar sampai kota Yogyakarta ( 200 km), bahkan
Purbalingga ( 300 km), Jawa Tengah.
Gunung Kelud adalah salah satu tempat wisata di Jawa Timur yang cukup terkenal, punya ketinggian 1.731 meter di atas permukaan laut. Merupakan salah satu gunung berapi atau volcano yang berada di Propinsi Jawa Timur bertipe strato. Gunung lain yang serupa dengan gunung ini adalah Gunung Bromo dan Wisata Gunung Kawah Ijen di Banyuwangi Bondowoso. Lokasinya berada di 7 derajat 56 menit Lintang Selatan dan 112 derajat 18 menit 30 detik Bujur Timur. Gunung Kelud memiliki
Letusan kali ini memang benar-benar dahsyat, efek debunya sampai ke yogyakarta ratusan kilometer di Barat Gunung Kelud sehingga Airport atau Bandara Adi sucipto juga ditutup untuk penerbangan termasuk di Bandara atau Airport Surabaya juga yang lokasinya lebih dekat ke Gunung Kelud.
Tempat yang tekena efek gunung kelud yang cukup parah diantaranya adalah
- Kabupaten Blitar di desa Talun, Kesamben, Gandusari, Nglegok , Karang Rejo , Sumber, Tunggul Rejo, Soso , Tegal Sari, Ngadi Renggo, Bale Rejo, Sumberurip, Krisik , Candirejo, Kedawung, Karang Rejo
- Kabupaten Kediri : Wates, Jagul, Ngancar, Sepawon, Plosoklaten, Kayunan, Punjul, Puncu, Kebon Rejo, Besowo, Kampung Baru, Ponggok, Kandat, Kepung Pare, Kandangan,
Kabupaten Malang : di Kecamatan Ngantang , Pager Sari , Ngantru , Pandansari, Pondok Agung , Pujon
Tidak hanya penduduk yang dalam radius 10 km dari gunung kelud yang di ungsikan seperti di
Namun
di Kabupaten Malang tepatnya di Kecamatan Ngantang (sebelah timur) dari
gunung kelud efeknya juga cukup parah, banyak rumah penduduk yang
roboh, terkena hujan batu / kerukil sehingga penduduk Ngantang juga
banyak yang di ungsikan ke Kecamatan Pujon dan Kota Batu Malang.
Foto Letusan Gunung Kelud
Video Gunung Kelud Meletus 2014
Untuk video Bencana Gunung Kelud 2014 bisa anda search di youtube
Artiketl terkait letusan Gunung Kelud : Paket Wisata Bromo Murah Tips dan Panduan